WHO Mengharuskan Pemerintah Bersiap Menghadapi COVID-19
Minggu, 8 Maret 2020 06:30 WIB

Selain mewajibkan Pemerintah Indonesia bersiap menghadapi wabah flu asal Wuhan, WHO juga memberikan panduan penanganan virus bernama COVID-19 itu.
Organisasi Kesehatan Dunia alias WHO mengharuskan Pemerintah Indonesia mempersiapkan diri apabila wabah COVID-19 melanda. WHO juga menerbitkan panduan persiapan tersebut pada 28 Februari 2020.