Sudah 800 Hari Kasus Teror Terhadap Novel Baswedan, Masih Gelap
Jumat, 21 Juni 2019 15:42 WIB
Sudah 800 hari setelah teror terhadap Novel Baswedan, penyidik KPK, penyidikan kepolisian belum berhasil mengungkap pelaku. Ini kronologi kasus itu.
Ketua Wadah Pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi, Yudi Purnomo, menyayangkan penyidikan kepolisian yang belum berhasil mengungkap pelaku penyiraman air keras terhadap Novel Baswedan, penyidik senior KPK, walau sudah 800 hari setelah teror itu. Berikut ini kronologi teror terhadap Novel.