
Pariwisata digadang-gadang sebagai salah satu sektor yang menjanjikan.
Pariwisata digadang-gadang sebagai salah satu sektor yang menjanjikan. Meski konsumsi cenderung jalan di tempat, animo masyarakat untuk berpelesiran tetap tinggi. Fenomena ini setidaknya terlihat dari pertumbuhan pasar travel online Indonesia.